Pernahkah anda merasakan satu tahun terasa sangat cepat? Kalau pernah berarti kita sudah berada pada akhir zaman. Dan dekat dengan kiamat. Sudah Saatnya kita tobat dan berhenti bermaksiat, dan mari menjadi Muslim yang taat. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa salam bersabda: “Kiamat tidak akan terjadi sampai waktu terasa pendek (ringkas), satu tahun menjadi seperti satu bulan, …
Tag Archives: kiamat
Janji Hari Kiamat
Telah menceritakan kepada kami Muhammad bin Ja’far telah menceritakan kepada kami Syu’bah dari Yunus berkata; aku mendengar ‘Ammar pelayan Bani Hasyim menceritakan, bahwasanya dia berkata tentang ayat: “dan yang menyaksikan dan yang disaksikan” ia berkata; “Yang menyaksikan adalah pada hari jum’at, yang disaksikan adalah pada hari ‘Arafah dan yang dijanjikan adalah hari kiamat.” – HR. …
30 Dajjal Pendusta
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Tidak akan datang hari kiamat hingga muncul tiga puluh Dajjal pendusta, mereka semua berdusta kepada Allah dan Rasul-Nya.” (HR. Abu Daud)
Tanda Kiamat Matahari Terbit Dari Barat
Telah menceritakan kepada kami Musa bin Isma’il Telah menceritakan kepada kami ‘Abdul Wahid Telah menceritakan kepada kami Umarah Telah menceritakan kepada kami Abu Zur’ah Telah menceritakan kepada kami Abu Hurairah radliallahu ‘anhu dia berkata; Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Tidak akan terjadi hari kiamat hingga matahari terbit dari sebelah barat. Apabila matahari itu telah terbit, …
Hari Kiamat Menuntut
Hari Kiamat adalah hari yang besar. Hari dimana orang taat dan pelaku maksiat keduanya menyesal. Mereka yang taat menyesal, kenapa dulu tidak beramal lebih banyak dari apa yang telah dilakui. Pelaku maksiat, sesal mereka adalah sesal yang tak terperi. ‘Sekiranya kami dulu mendengarkan dan merenungi, tentu kami tidak menjadi penghuni neraka ini’, kata mereka. Ada …
Tuntutan Dihari Kiamat
Hari Kiamat adalah hari yang besar. Hari dimana orang taat dan pelaku maksiat keduanya menyesal. Mereka yang taat menyesal, kenapa dulu tidak beramal lebih banyak dari apa yang telah dilakui. Pelaku maksiat, sesal mereka adalah sesal yang tak terperi. ‘Sekiranya kami dulu mendengarkan dan merenungi, tentu kami tidak menjadi penghuni neraka ini’, kata mereka. Ada …
Tafsir Surat Al-Qariah Dan Terjemahan
Surat Al-Qari’ah (Hari Kiamat)11 Ayat • Surat ke 101 • Makkiyah Surat Al-Qari’ah Ayat 1 الْقَارِعَةُ 1. Hari Kiamat, Tafsir: (Hari kiamat) dinamakan Al-Qaari’ah karena kengerian-kengerian yang terjadi di dalamnya sangat menggentarkan kalbu. Surat Al-Qari’ah Ayat 2 مَا الْقَارِعَةُ 2. apakah hari Kiamat itu? Tafsir: (Apakah hari kiamat itu?) ungkapan ini menggambarkan tentang kengeriannya; ayat yang pertama …
Tafsir Surat Az-Zalzalah Dan Terjemahan
Surat Az-Zalzalah (Kegoncangan)8 Ayat • Surat ke 99 • Madaniyah Surat Az-Zalzalah Ayat 1 إِذَا زُلْزِلَتِ الْأَرْضُ زِلْزَالَهَا 1. Apabila bumi digoncangkan dengan goncangan (yang dahsyat), Tafsir: (Apabila bumi diguncangkan) yaitu mengalami gempa di saat hari kiamat tiba (dengan guncangannya) yang amat dahsyat sesuai dengan bentuknya yang besar. Surat Az-Zalzalah Ayat 2 وَأَخْرَجَتِ الْأَرْضُ أَثْقَالَهَا 2. …
Tafsir Surat Al-Haqqah Dan Terjemahan
Surat Al-Haqqah (Hari kiamat)52 Ayat • Surat ke 69 • Makkiyah Surat Al-Haqqah Ayat 1الْحَاقَّةُ 1. Hari kiamat, Surat Al-Haqqah Ayat 2مَا الْحَاقَّةُ 2. apakah hari kiamat itu? Surat Al-Haqqah Ayat 3وَمَا أَدْرَاكَ مَا الْحَاقَّةُ 3. Dan tahukah kamu apakah hari kiamat itu? Surat Al-Haqqah Ayat 4كَذَّبَتْ ثَمُودُ وَعَادٌ بِالْقَارِعَةِ 4. Kaum Tsamud dan ‘Aad …
Tafsir Surat Al-Waqiah Dan Terjemahan
Surat Al-Waqi’ah (Hari Kiamat)96 Ayat • Surat ke 56 • Makkiyah Surat Al-Waqi’ah Ayat 1إِذَا وَقَعَتِ الْوَاقِعَةُ 1. Apabila terjadi hari kiamat, Surat Al-Waqi’ah Ayat 2لَيْسَ لِوَقْعَتِهَا كَاذِبَةٌ 2. tidak seorangpun dapat berdusta tentang kejadiannya. Surat Al-Waqi’ah Ayat 3خَافِضَةٌ رَافِعَةٌ 3. (Kejadian itu) merendahkan (satu golongan) dan meninggikan (golongan yang lain), Surat Al-Waqi’ah Ayat 4إِذَا …