Telah menceritakan kepada kami Muhammad bin Ash Shabbah berkata, telah memberitakan kepada kami Sufyan bin Uyainah dari Al A’masy dari Umarah bin Umair dari Abu Ma’mar dari Abu Mas’ud Al Anshari ia berkata, “Ketika shalat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam memegang pundak kami, lalu beliau bersabda: “Janganlah kalian berselisih hingga hati kalian akan berselisih. Hendaklah yang …
Tag Archives: imam
Tidak Menyaingi Imam Dalam Membaca Al-Quran Saat Sholat
Tidak Menyaingi Imam Dalam Membaca Al-Quran Saat Sholat Kadang kita pernah mendengar jamaah mengeraskan Bacaannya saat shalat, padahal hal itu sebenarnya tidak dibolehkan. Berikut dalil dari berbagai macam hadits yang shahih dan hasan derajatnya. Abu Hurairah berkata; Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa Salam pernah shalat bersama kami dengan shalat yang dikeraskan bacaannya, kemudian beliau salam dan …
Continue reading “Tidak Menyaingi Imam Dalam Membaca Al-Quran Saat Sholat”
Pengecualian Hasad Untuk 2 Hal
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Tidak diperbolehkan hasad kecuali pada dua hal, yaitu; Seorang yang diberi karunia Alquran oleh Allah sehingga ia membacanya (shalat dengannya) di pertengahan malam dan siang. Dan seseorang yang diberi karunia harta oleh, sehingga ia menginfakkannya pada malam dan siang hari.” (HR. Bukhari)
Doa Rasulullah Untuk Muadzin Dan Imam
Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam, beliau bersabda: “Imam bertanggung jawab dan Mu’adzin dipercaya, ya Allah luruskanlah para imam dan ampunilah para Mu’adzin.” (HR. Ahmad)
Hati Hati Memilih Imam atau Suami
Imammu menentukan surgamu, jangan sampai salah pilih imam. Celakalah yang memilih imam karena fisik dan harta, tapi bukan karena agamanya. Karena pasti dia akan condong hidup dengan amalan ahli neraka.